Wednesday, March 8, 2017

KISI-KISI SOAL OLIMPIADE KIMIA CHEMISTRY EDUCATION FAIR 2017



Assalamualaikum kimers(kimia ers) heheh. semoga kalian dalam keadaan baik jasmani maupun rohani. mamen mau tanya nih bagaimana persiapan kalian buat menghadapai olim??? pasti sangat semangat yaa hehehe. ohya sebelum kalian baca kisi-kisi soal olimpiade ini ada baiknya kalian jg harus baca PERATURAN LOMBA OLIMPIADE KIMIA na yaa. SEMANGAT TERUSSSSSS  KIMERS. ini dia kisi2nya:

1.     Metode Ilmiah dan Hakikat Ilmu Kimia
2.     Keselamatan dan Keamanan Laboratorium
3.     Peran Kimia dalam Kehidupan
4.     Perkembangan Model Atom
5.     Konfigurasi Elektron dan Pola Konfigurasi
6.     Sifat Unsur Dalam Unsur Periodik
7.     Ikatan Kimia
8.     Gaya Antar Molekul
9.     Teori VSEPR dan Dominan E, Bentuk Molekul
10. Sifat Fisika Zat
11. Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit
12. Konsep Biloks
13. Hukum Dasar Kimia
14. Hidrokarbon
15. Minyak Bumi
16. Kimia Lingkungan (Pembakaran Hidrokarbon)
17. Termokimia
18. Hukum Hess
19. Faktor-Faktor Laju Reaksi
20. Orde Reaksi dan Tatapan Laju
21. Kesetimbangan Kimia
22. Konsep Asam-Basa
23. Ph Asam dan Basa
24. Larutan Penyangga (Prinsip Kerja) dan pH
25. Peran Larutan Penyangga
26. Koloid
27. Fenomena Sifat Koligatif
28. Redoks
29. Sel Volta
30. Elektrolisis dan Hukum Faraday
31. Korosi
32. Alkali dan Alkali Tanah
33. Gas Mulia dan Halogen
34. Unsur-unsur Periode 3
35. Golongan Transisi (periode 4)
36. Senyawa Karbon
37. Benzena
38. Makromolekul
39. Hidrolisis
40. Stoikiometri
Share:

0 komentar:

Post a Comment